Deskripsi sistem sensorik indra visual (penglihatan) Lokasi : Retina mata dirangsang oleh cahaya. Fungsi : Memberikan informasi tentang objek dan orang; membantu kita mendefinisikan batas saat kita bergerak melalui ruang dan waktu.
Indra Auditori atau Pendengaran Lokasi : Telingan bagian dalam dirangsang oleh gelombang udara/suara. Fungsi : Memberikan informasi tentang suara dilingkungan (keras, lembut, tinggi, rendah, dekat, jauh).
Deskripsi Sistem Sensorik Indra penciuman (bau) Lokasi : Reseptor kimia dalam struktur hidung berhubungan erat dengan sistem gustatori. Fungsi : Memberika informasi tentang berbagai jenis bau (apak, tajam, busuk, berbunga-bunga, pedas).
Prinsip mindful parenting Dengarkan anak dengan penuh perhatian. Berbicara dengan empati. Pahami dan terima anak dengan tidak menghakimi mereka. Orang tua perlu pengaturan emosi atau kecerdasan emosional. Terapkan pola asuh yang bijaksana dan tidak berlebihan. Welas asih sayangi anak dengan berempat
Bebas panik saat jadi orang tua baru Perluas wawasan (punya group, baca buku/ikuti media parenting online). Sharing dari orang lain. Kelola pendapat dari orang lain. Dengarkan insting ibu. Tenangkan diri (atur pernafasan, relaksasi, berfikir positif, melakukan selftalk). Berdoa untuk meredakan panik
Pola Asuh Demokratis Pola asuh yang ideal. Orang tua memberikan perhatian dan dukungan emosional, selalu melibatkan anak dalam mengambil keputusan, memberlakukan aturan dan memberikan penjelasan mengapa aturan tersebut diterapkan.
Jenis pola asuh Pengabaian adalah orang tua yang cuek pada anak. Kurangnya perhatian yang diberikan orang tua dan tidak memperhatikan perkembangan anak.
Jenis pola asuh permisif adalah jenis pola asuh yang memberlakukan serba boleh pada anak. Menurut kemauan anak dan memberlakukan sedikit sekali aturan.
Orang tua menentukan semua hal yang menyangkut anak. Memberlakukan aturan yang sangat ketat dan berekpetasi tinggi terhadap anak. Menyebutkan “pokoknya” disetiap aturan yang berlaku tanpa memberikan alasan.
Komunikasi orang tua pada anak sangat mempengaruhi karakter. Sifat anak yang memiliki sikap minder tidak jarang disebabkan karena sering disalahkan orang tuanya.










