Pola Asuh Demokratis Pola asuh yang ideal. Orang tua memberikan perhatian dan dukungan emosional, selalu melibatkan anak dalam mengambil keputusan, memberlakukan aturan dan memberikan penjelasan mengapa aturan tersebut diterapkan.
Parenting Series Bagaimana mendidik kejuaraan pada anak. Hindari melabeli anak. Komunikasi terbuka. Menjadi teladan. Mendongeng. Hargai kejujurannya.
Parenting Series Semua anak ingin membantu dan kewajiban orang tua adalah memelihara dan membimbing kecenderungan alami mereka agar menjadi kebiasaan hidup.
Parenting Series Terkadang orang tua merasa dirinya berpengalaman sehingga ia berusaha menasehati bahkan seakan menggurui anak-anak padahal dalam suatu kondisi, anak-anak ingin orang tuanya menjadi pendengar atau pembicara hal yang menurutnya penting saja.
Parenting Series Masalah makan yang perlu diperhatikan Berkurangnya nafsu makan (Psikogenik Anoreksia). Hal ini disebabkan oleh faktor psikologis. Contohnya, anak tertekan atau stres karena ada aturan makan yang ketat. Makan anak lambat sekali (Dawling). Anak makan lambat bukan karena faktor bawaan,
Parenting Series Ketika bayi tidak mau digendong oleh ayah Bernyanyi, suara rendah ayah dapat menenangkannya. Lebih sering mendekat agar anak familiar dengan kehadiran ayahnya. Ketika anak menangis mencari ibu, beri waktu ayah untuk mencoba menenangkannya.
Stop memberi label untuk si kecil Seperti: “Anak ini memang pemalu, anak nakal, kamu gendut, anak cengeng, anak penakut”. Label membuat anak tertekan dan tidak percaya diri. Label membatasi anak bereksplorasi. Label menghambat pertumbuhan dan membatasi potensi diri si kecil. Label mempen
Parenting Series! Beberapa hal yang harus diajarkan pada si kecil 1. Tanggung jawab 2. Tata krama 3. Disiplin diri 4. Menghargai perbedaan 5. Bersyukur dan bertrimakasih 6. Meregulasi perasaannya 7. Berani jatuh dan bangkit lagi 8. Menghargai dan mencintai diri
Ide aktivitas untuk ayah dan anak perempuan: 1. Date berdua 2. Baca buku 3. Siapin makanan 4. Sikat gigi bareng 5. Jalan-jalan 6. Sepedaan 7. Olahraga
Mengajarkan finansial pada anak: 1. Ajari hal dasar soal keuangan 2. Tanamkan kebiasaan menabung 3. Mengajarkan cara mengatur uang 4. Ajarkan cara menghasilkan uang 5. Ajarkan terbiasa memberi










