Tips mengatasi anak cengeng. Cengeng berarti gampang merengek yang berlebihan. Kalau nangis karena sakit itu bukan cengeng, jadi harus dibedakan mana yang pantas ditangisi, mana kebiasaan jelek untuk nangis. Ubah Pola Asuh Jangan takut berkata tidak. Ketegasan orang tua akan membantu anak lebih disi
Parenting Series Jangan label/juluki anak dengan julukan yang merendahkan dan menyakitkan karena akan membuatnya rendah diri. Ajak selalu anak untuk diskusi dan hargai pendapatnya sehingga anak akan percaya diri dan tidak malu berbicara didepan umum.
Parenting Series Bagaimana mendidik kejuaraan pada anak. Hindari melabeli anak. Komunikasi terbuka. Menjadi teladan. Mendongeng. Hargai kejujurannya.
Parenting Series Sering berkomentar negatif tentang dirinya sendiri. Gampang putus asa dan pesimis. Mudah meminta bantuan pada orang lain. Cenderung mudah menyerah. Takut mencoba hal-hal baru.
Parenting Series Semua anak ingin membantu dan kewajiban orang tua adalah memelihara dan membimbing kecenderungan alami mereka agar menjadi kebiasaan hidup.
Melontarkan perkataan yang tidak selayaknya hanya akan memberi pengaruh buruk, bahkan bisa membuat psikologis seorang anak bisa terganggu. Hal ini akan memberi pengaruh besar hingga mereka dewasa.
Parenting Series Terkadang orang tua merasa dirinya berpengalaman sehingga ia berusaha menasehati bahkan seakan menggurui anak-anak padahal dalam suatu kondisi, anak-anak ingin orang tuanya menjadi pendengar atau pembicara hal yang menurutnya penting saja.
Parenting Series Orang tua sering merasa stress? Anak juga loh. Faktor penyebab anak menjadi stress adalah perilaku orang tuanya sendiri. Beberapa perilaku orang tua yang tidak disadari bisa menimbulkan tekanan pada anak, yang pada akhirnya mengakibatkan stress.
Parenting Series Masalah makan yang perlu diperhatikan Berkurangnya nafsu makan (Psikogenik Anoreksia). Hal ini disebabkan oleh faktor psikologis. Contohnya, anak tertekan atau stres karena ada aturan makan yang ketat. Makan anak lambat sekali (Dawling). Anak makan lambat bukan karena faktor bawaan,
Parenting Series Mendidik anak bukan hanya tanggung jawab para ibu atau aya saja, tetapi keduanya. Orang tua harus memiliki kata sepakat dalam mendidik anak-anaknya. Anak dapat dengan mudah menangkap rasa yang menyenangkan dan tidak menyenangkan bagi dirinya.










