Mendidik Anak Bukan Hanya Tanggung Jawab Ibu Dan Ayah

Parenting Series Mendidik anak bukan hanya tanggung jawab para ibu atau aya saja, tetapi keduanya. Orang tua harus memiliki kata sepakat dalam mendidik anak-anaknya. Anak dapat dengan mudah menangkap rasa yang menyenangkan dan tidak menyenangkan bagi dirinya.

Ketika Bayi Tidak Mau Digendong Oleh Ayah

Parenting Series Ketika bayi tidak mau digendong oleh ayah Bernyanyi, suara rendah ayah dapat menenangkannya. Lebih sering mendekat agar anak familiar dengan kehadiran ayahnya. Ketika anak menangis mencari ibu, beri waktu ayah untuk mencoba menenangkannya.

Stop Memberi Label Untuk Si Kecil

Stop memberi label untuk si kecil Seperti: “Anak ini memang pemalu, anak nakal, kamu gendut, anak cengeng, anak penakut”. Label membuat anak tertekan dan tidak percaya diri. Label membatasi anak bereksplorasi. Label menghambat pertumbuhan dan membatasi potensi diri si kecil. Label mempen

6 Hal Penting Dalam Menjaga Kesehatan Anak

Child safety matters Enam hal penting dalam menjaga kesehatan anak Ajarkan anak duduk saat makan dan mengunyah dengan benar agar tidak tersedak. Jangan membiarkan anak bermain disekitar air (kolam, bak air, laut) tanpa pengawasan orang tua. Periksalah mainan anak agar mainan anak yang rusak tidak me